Audio Terpasang Kembali

Proses pembenahan audio membutuhkan waktu yang agak lama, memang demikian adanya. Karena tujuannya tidak sekadar membetulkan barang yang rentan rusak. Lebih jauh dari itu, bagaimana mencari orang yang tepat dan bertanggungjawab terhadap audio di sekolah.

Sang spesialis itu tidak jauh, tapi tidak pernah tersentuh. Dan, Alhamdulillah sekarang beliau bersedia membantu audio di sekolah. Namanya pak Koco, orang baik hati dan jujur yang mau membantu kita menyelesaikan masalah-masalah audio.

Prinsipnya adalah, sesuatu yang dilakukan dalam jangka panjang, sebaiknya jangan grusa-grusu atau tidaksabaran. Cari yang terbaik, ramah, jujur, dan bertanggungjawab. 
  

Comments

Popular posts from this blog

Hand Sanitizer Buatan SMA A. Wahid Hasyim

Alhamdulillah Mendapat Kemenangan

Santri Menulis Santri Juara